Hari jadi kepulauan Meranti

Hari jadi kepulauan Meranti

Pilkada Kampar

Pilkada Kampar

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Iklan DPRad Rohil

Iklan DPRad Rohil

KPU kabupaten Pasaman

KPU kabupaten Pasaman

Iklan

Iklan

Iklan

Iklan

Iklan

”Selamat Datang di Portal Berita Media online www.suaradaerahnews.com, semoga setiap berita yang kami sajikan kepada masyarakat bisa bermanfaat, terimakasih”
Suara Daerah News
Selasa, 13 Agustus 2024, Agustus 13, 2024 WIB
Last Updated 2024-08-13T06:42:14Z
MERANTI

Disambut Hangat, Kapolres Kepulauan Meranti Sambangi Parpol PSI Dalam Rangka Cooling System

 


Meranti - Suaradaerahnews.com  

Guna menciptakan suasana Kota Selatpanjang yang aman dan Kondusif, Kapolres Kepulauan Meranti bersama ketua dan pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Solidaritas Indonesia gelar cooling System sekaligus silaturahmi.


Dalam kegiatan tersebut Kapolres Kepulauan Meranti AKBP Kurnia Setyawan S.H.SIK didampingi Kapolsek Tebingtinggi, Iptu Daniel Bakara dan pejabat utama kembali melakuDisambut Hangat, Kapolres Kepulauan Meranti Sambangi Parpol PSI Dalam Rangka Cooling System 


kan Cooling System bertempat di kantor (DPD) Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Jalan Kartini Selatpanjang, Selasa (13/08/2024) sekira pukul 10.00 Wib.



Kehadiran Kapolres AKBP Kurnia Setyawan didampingi Kapolsek Tebingtinggi, Iptu Daniel Bakara dan Kasat Intelkam AKP Edi Purnomo disambut langsung oleh Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Jani Pasaribu.


Kapolres AKBP Kurnia Setyawan SH SIK mengatakan, dalam setiap kegiatan sambang yang dilakukan oleh para Bhabinkamtibmas diharapkan menyampaikan pesan Kamtibmas sehingga situasi di wilayah masing-masing tetap dalam keadaan aman dan kondusif


Lebih lanjut AKBP kurnia mengatakan sebentar lagi kita memasuki tahapan Pemilihan Kepala Daerah 2024 dimana pasti akan ada perbedaan pandangan dan pilihan di antara masyarakat.


“Karena itu jangan jadikan perbedaan tersebut sumber perpecahan di antara warga, baik sebelum, pada saat, dan setelah Pilkada  tetaplah terjaga  kerukunan serta persatuan dan kesatuan demi suksesnya Pilkada  2024” Ujar Kapolres Kepulauan Meranti AKBP Kurnia Setyawan. SH. SIK 


Kapolres juga menyampaikan ucapan terimakasih karena telah sudi meluangkan waktu sehingga dapat bersilaturahmi dan saling mendukung dalam mensukseskan Pilkada Serentak 2024.


Kita harus bersama-sama menjaga persatuan dan kesatuan di tengah perbedaan pilihan politik. Hindari menyebarkan atau percaya pada berita yang belum tentu kebenarannya, terutama yang dapat memicu konflik di masyarakat," tutup Kapolres. Kepulauan Meranti AKBP Kunia Setyawan. SH. SIK


Sementara itu, Jani Pasaribu ketua DPD Partai Soladiritas Indonesia (PSI) menyambut baik dan menyampaikan ucapan terimakasih kepada rombongan orang nomor satu di jajaran Polres Kepulauan Meranti yang telah hadir tersebut


"Kami mengucapkan ribuan terimakasih kepada bapak Kapolres dan rombongan yang telah  hadir disini. Partai Solidaritas Indonesia akan mendukung setiap pentahapan Pilkada Serentak 2024," tuturnya.


Adapun kegiatan Cooling System ini untuk mempererat silaturahmi dengan seluruh elemen Partai Politik dan tokoh agama tokoh masrarakat tokoh pemuda mari kita sukseskan pilkada yang damai dan sejuk agar kita dapat bersama sama mewujudkan pelaksanaan Pilkada tahun 2024 sehingga bisa berada di Zona Hijau. Tutupnya***

(Sarmiah)